ESQ Tours

SEPUTAR THAWAF IFADHOH YANG HARUS ANDA KETAHUI

Thawaf ifadhah merupakan salah satu rukun haji yang mesti dilakukan. Jika tidak melakukan thawaf yang satu ini, maka ibadah hajinya menjadi tidak sah. Thawaf ini biasa disebut thawaf ziyaroh atau thawaf fardh. Setelah wukuf di Arafah, mabit di Muzdalifah lalu ke Mina, kemudian melempar jumroh, lalu nahr (melakukan penyembelihan) dan menggunduli kepala, maka mendatangi Makkah, lalu thawaf keliling […]

MABIT DAN LEMPAR JUMROH DI MINA DI 8 DZULHIJAH

Mina merupakan sebuah lembah di padang pasir yang terletak sekitar 5 kilometer sebelah Timur kota Mekkah, Arab Saudi. Mina terletak di antara Mekkah dan Muzdalifah. Mina sendiri mendapatkan julukan kota tenda. Karena berisi tenda-tenda untuk jutaan jamaah haji seluruh dunia. Tenda-tenda itu tetap berdiri meski musim haji tidak berlangsung. Mina merupakan tempat yang di kenal […]

JAMAAH HAJI DIHIMBAU UNTUK HATI-HATI MEMILIH JASA KURSI RODA DI MASJIDIL HARAM

Banyaknya jamaah haji yang berusia lanjut dan jamaah yang memiliki penyakit bawaan, biasanya mereka membutuhkan kursi roda saat musim haji seperti saat ini. Karena itu, banyak ditemukan jasa sewa kursi roda di sekitaran Masjidil Haram. Namun jamaah haji asal Indonesia diminta berhati-hati memilih jasa penyewaan kursi roda tersebut. Pilihlah yang memakai seragam lengkap yang disertai […]

HILANGKAN UNSUR KEMEWAHAN DALAM BERHAJI, SEDERHANAKAN IBADAH ANDA DALAM BERHAJI

Ibadah haji merupakan perjalanan spiritual yang sarat hikmah. Rangkaian prosesi ibadah haji dari sejak niat memasukinya (ihram) hingga ibadah haji berakhir dengan thawaf wada memberikan banyak pelajaran yang dapat kita petik. Diantaranya adalah soal kesederhanaan, hal ini akan sangat dirasakan oleh setiap jamaah yang berhaji. Sederhana dalam artian meninggalkan kemewahan dan sikap berlebihan dalam kemubahan […]

PENGERTIAN SHALAT ARBAIN PADA IBADAH HAJI, HUKUM, SERTA AMALANNYA

[vc_row type=”in_container” full_screen_row_position=”middle” scene_position=”center” text_color=”dark” text_align=”left” overlay_strength=”0.3″ shape_divider_position=”bottom”][vc_column column_padding=”no-extra-padding” column_padding_position=”all” background_color_opacity=”1″ background_hover_color_opacity=”1″ column_shadow=”none” column_border_radius=”none” width=”1/1″ tablet_text_alignment=”default” phone_text_alignment=”default” column_border_width=”none” column_border_style=”solid” offset=”vc_hidden-lg”][vc_raw_js]JTNDc2NyaXB0JTIwYXN5bmMlMjBzcmMlM0QlMjIlMkYlMkZwYWdlYWQyLmdvb2dsZXN5bmRpY2F0aW9uLmNvbSUyRnBhZ2VhZCUyRmpzJTJGYWRzYnlnb29nbGUuanMlMjIlM0UlM0MlMkZzY3JpcHQlM0UlMEElM0MlMjEtLSUyMEhlbGxvJTIwUGVuc2klMjBSZXNwb25zaWYlMjAtLSUzRSUwQSUzQ2lucyUyMGNsYXNzJTNEJTIyYWRzYnlnb29nbGUlMjIlMEElMjAlMjAlMjAlMjAlMjBzdHlsZSUzRCUyMmRpc3BsYXklM0FibG9jayUyMiUwQSUyMCUyMCUyMCUyMCUyMGRhdGEtYWQtY2xpZW50JTNEJTIyY2EtcHViLTc3MjY3NzA3ODMyMjc3MTclMjIlMEElMjAlMjAlMjAlMjAlMjBkYXRhLWFkLXNsb3QlM0QlMjI5MzEyODU0ODc3JTIyJTBBJTIwJTIwJTIwJTIwJTIwZGF0YS1hZC1mb3JtYXQlM0QlMjJhdXRvJTIyJTNFJTNDJTJGaW5zJTNFJTBBJTNDc2NyaXB0JTNFJTBBJTI4YWRzYnlnb29nbGUlMjAlM0QlMjB3aW5kb3cuYWRzYnlnb29nbGUlMjAlN0MlN0MlMjAlNUIlNUQlMjkucHVzaCUyOCU3QiU3RCUyOSUzQiUwQSUzQyUyRnNjcmlwdCUzRQ==[/vc_raw_js][/vc_column][/vc_row][vc_row type=”in_container” full_screen_row_position=”middle” scene_position=”center” text_color=”dark” text_align=”left” overlay_strength=”0.3″ shape_divider_position=”bottom”][vc_column column_padding=”no-extra-padding” column_padding_position=”all” background_color_opacity=”1″ background_hover_color_opacity=”1″ column_shadow=”none” column_border_radius=”none” width=”1/1″ tablet_text_alignment=”default” phone_text_alignment=”default” column_border_width=”none” column_border_style=”solid”][vc_column_text] Mungkin kita sering mendengar istilah Arbain dari setiap orang yang ingin pergi haji ataupun telah melaksanakan haji. […]

Daftar Haji Plus 2018

INILAH MASJID PERTAMA YANG DI BANGUN RASULULLAH, YANG MEMBUAT JAMAAH HAJI INDONESIA TERPUKAU

Cuaca panas yang menyengat tak menyurutkan rombongan jamaah haji untuk mengunjungi ke Masjid Quba, masjid yang dibangun pertama kali oleh Nabi Muhammad SAW. Jemaah berbondong-bondong datang silih berganti. Masjid yang terletak 5 kilometer sebelah tenggara Kota Madinah Al-Munawwarah tersebut. Suhu yang mencapai 41 derajat celcius membuat para jamaah terkaget-kaget dengan cuaca panasnya. Di beberapa sudur […]

KEMENKES UPAYAKAN CEGAH PENYAKIT KOLERA PADA JAMAAH HAJI INDONESIA

  Pemerintah RI tengah mengupayakan pencegahan wabah kolera yang mengancam jamaah haji asal Indonesia. Pemerintah ingin musim haji tahun ini, tidak ada jamaah yang terjangkit penyakit kolera. Pemerintah ingin para jamaah haji focus saja saat beribadah. Waktu tunggu haji yang lama membuat pemerintah ingin para jamaah tetap focus saat beribadah dan tidak ingin ada jamaah […]